Berikut adalah langkah-langkah untuk membuat sebuah lubang biopori
Alat dan Bahan :
|
Pipa Paralon Berdiameter 10 cm |
|
Linggis |
|
Bor Biopori |
Tata cara pembuatan :
|
Langkah 1 : Buat lubang silindris secara vertikal menggunakan bor yang tersedia sedalam +- 100 cm. |
|
Langkah 2 : Masukkan pipa paralon yang tersedia kedalam lubang |
|
Langkah 3 : Isi lubang yang telah dibuat dengan sampah-sampah organik. Contoh : Dedaunan, Sisa tanaman atau pangkasan rumput |
|
Langkah 4 : Tutup lubang yang telah dibuat |
|
Langkah 5 : Ratakan permukaan tutup dengan tanah |
|
Lubang yang sudah selesai dibuat ( Tampak atas ) |
Lakukan pengontrolan lubang secara berkala untuk memaksimalkan fungsi lubang biopori yang selesai dibuat. Isi kembali setiap lubang yang isinya berkurang dan menyusut karena proses pelapukan dengan sampah organik kembali. Ambil kompos yang terbentuk dalam lubang jika tersedia.
0 komentar:
Posting Komentar